Sunteți pe pagina 1din 30

Presentasi Kasus

G1P0A0 Hamil 40 Minggu dengan Miopia

PEMBIMBING :
Dr. Adi Rahmanadi, Sp.OG

OLEH :
Gina Puspa Endah

KEPANITERAAN KLINIK ILMU OBSTETRI DAN GINEKOLOGI


FAKULTAS KEDOKTERAN UPN “Veteran” JAKARTA
RSUD AMBARAWA
IDENTITAS PASIEN

Nama : Ny. ES
Tanggal Lahir : 16 Januari 1993
Umur : 25 tahun 10 bulan 0 hari
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat : Perum Candirejo Permai 5/6 Jombor Tuntang
Agama : Islam
Pendidikan : SMU
Pekerjaan : Swasta
Status : Menikah
Masuk RS : 16 November 2018
ANAMNESIS

Anamnesis dilakukan dengan pasien di Ruang Bougenvil RSUD


Ambarawa tanggal 16 November 2018 pukul 13.00 WIB.

Keluhan Utama

keluar darah dari jalan lahir 12 jam SMRS


RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG

• keluhan keluar darah sejak pukul 04.00 WIB darah berserta lendir,
Rumah pasien juga merasa Kencang-kencang dirasakan hilang timbul sampai
saat ini ±3x/10 menit selama ±30’ arah nya dari perut atas menjalar
sampai ke pinggang.
• janin masih aktif bergerak, dominan sebelah kanan. Tidak merasakan
adanya gerakan lain ditempat lain. Keluhan keluar rembesan cairan dari
jalan lahir (-),
• Pasien menggunakan kaca mata minus sejak SMP Pasien terakhir kali
memeriksakan matanya 2 tahun yang lalu dan saat ini pasien merasa
nyaman dengan ukuran -5.00 untuk mata kanan dan kiri. Pasien tidak
pernah memeriksakan lagi mata minusnya ke doker mata selama
RSUD kehamilan.
• BAB (+), BAK(+), Mual (-),muntah (-), pusing (-).

HPHT : 04 Februari 2018


HPL : 11 November 2018
RPD RPK
• Hipertensi : (-) • Riwayat tekanan darah tinggi
• Penyakit Jantung : (-) : disangkal
• Asam Urat : (-) • Riwayat kencing manis
• Hepatitis : (-) : disangkal
• Kolesterol : (-) • Riwayat alergi obat dan makanan
: disangkal
• TB paru : (-)
• Riwayat jantung
• Asma : (-)
: disangkal
• Alergi : (-)
• Riwayat asma
• Riwayat Operasi : (-) : disangkal
• Menarche : 13 tahun
Riwayat • Siklus : 28-30 hari
Haid • Lama haid : 5-7 hari

• Pernikahan pertama.
Riwayat
Pernikahan
No Tahun partus Ditolong oleh Riwayat persalinan Jenis Kelamin BBL
3 2018 HAMIL INI
Riwayat sosial • Pekerjaan istri
• Pekerjaan suami
: Perangkat Desa
: Pegawai swasta
ekonomi • Pendidikan istri
• Pendidikan suami
: SMP
: SMP

• Konsumsi minuman beralkohol : disangkal


Riwayat • Merokok
• Konsumsi obat-obatan
: disangkal
: disangkal
Pribadi
PEMERIKSAAN
FISIK

Keadaan Umum : Baik Tanda Vital


Kesadaran : Compos Mentis
GCS : 15 Tensi : 120/80 mmHg
Nadi : 99 x/ menit,
regular, isi dan tegangan
cukup.
Nafas : 20 x/menit
Suhu : 36.7 o C
StatusGeneralis
Status Generalis
Kepala
thorax • IMesocephal
: Iktus kordis tidak terlihat, pembesaran mammae dengan areola
Mata hiperpigmentasi
K.anemis -/-, S.ikterik -/-, pupil bulat isokor +/+, refleks cahaya +/+, ukuran
• P: Iktus3 kordis
pupil mm/3mm,tidakedema
teraba palpebra (-)
• P: - Batas jantung kanan atas SIC II linea parasternalis dextra
Telinga -Batas jantung
Deformitas kanan bawah
-/-, serumen SIC IV linea
+/+ minimal, parasternalis
sekret -/- dextra
-Batas jantung kiri atas SIC II linea parasternalis sinistra
Hidung Nafas cuping
-Batas hidung
jantung -/-, sekret
kiri bawah SIC -/-, deviasi
IV linea septum
media -/-, hipertrofi
clavicularis sinistrakonka nasalis -
/-,-Batas
mukosa hiperemis
pinggang -/- SIC III, linea parasternal sinistra
jantung
• A: BJ I-II reguler, murmur (-), gallop (-)
Mulut Mukosa bibir lembab (+), sianosis (-), coated tounge (-)

Abdomen • I : Cembung, striae gravidarum (+), linea alba (+), bekas sc (-)
Tenggorokan Faring hiperemis (-), Tonsil T1-T1
• A: Bising usus (+) normal
• P : Timpani di semua kuadran abdomen
Leher • PKGB
: HIS
tidak ±1x/10
(+), teraba menit selama
membesar, ±20’’
tiroid tidakarah nya dari fundus menjalar sampai ke
teraba
pinggang.
Thoraks • I : Simetris saat statis & dinamis, retraksi (-)
Ekstremitas Akral
• hangat +/+,
P: Vocal CRT < 2’’,
fremitus sianosis
kanan -/-,sama
dan kiri edema -/-
• P: Sonor pada kedua hemithoraks
Genitalia • A: Suara
(+) chadwick nafas vesikular, Rh -/-, Whz -/-
sign
Status Obstetri
PALPASI
• Leopold I : Teraba bagian janin
bulat, lunak (kesan bokong) • Auskultasi (DJJ) : 142 x/menit, reguler
• Leopold II : Teraba tahanan • TFU 31 cm Tafsiran berat janin (31-
besar memanjang sebelah 12)x155 = 2945 gram
kiri(kesan punggung), teraba • Letak Janin : membujur
tahanan kecil – kecil sebelah
kanan (kesan ekstermitas). • TBJ := 3410 gram
• Leopold III : Teraba bulat,
keras, Kesan kepala.
• Leopold IV : Kepala belum
masuk pintu atas panggul
(konvergen)
Status Gynekologi
Panggul

• PAP -> Promontorium tidak teraba,


Conj.Diagonalis > 11,5 cm
• PTP -> spinda ischiadika tidak menonjol
• PBP -> arcus pubis > 90⁰

• Kesan normal
Px. Dalam

Presentasi : teraba bulat keras (belakang


kepala)
Denominator : UUK mengarah/menghadap ke
kiri atas arah jam 1
Portio : tebal, lunak, pembukaan 3 cm
Kulit ketuban : +
Penurunan : Hodge 1
Lendir/darah : +/+
Pemeriksaan
Penunjang
17/11/18
Diagnosa

G1P0A0 Hamil 40 Minggu primigravida, janin


tunggal, hidup, intrauterin, letak kepala, belum
masuk pintu atas panggul, punggung kiri, in partu
kala I fase laten, dengan Miopia.
Penatalaksanaan

Terapi
IVFD RL 20 tpm
Persiapan tindakan section caesar di IBS
Edukasi
Memberitahu ibu tentang kondisi
Menjelaskan pengobatan dan komplikasi penyakit
Jam TTV TFU Lokhea

10.00 TD: 120/80, N: 51, RR: 20, S: 36.7 3 jari dibawah pusat Rubra

10.30 TD: 120/80, N: 62, RR: 22, S:36.5 3 jari dibawah pusat Rubra

10.45 TD: 120/80, N: 63, RR: 20, S:36.6 3 jari dibawah pusat Rubra

11.00 TD: 120/80, N: 63, RR: 20, S:36.7 3 jari dibawah pusat Rubra

11.30 TD: 120/80, N: 59, RR: 20, S:36.6 3 jari dibawah pusat Rubra

12.00 TD: 120/80, N: 60, RR: 20, S:36.7 3 jari dibawah pusat Rubra
HIPERTENSI GESTASIONAL
JENIS HIPERTENSI
The Working Group classification of hypertensive disorders complicating pregnancy

1. Hipertensi pada Kehamilan


a. Hipertensi gestasional
b. Preeklamsia
c. Eklamsia
d. Superimpossed preeklamsia
e. Hipertensi kornik
HIPERTENSI GESTASIONAL
• TD >140/90 mmHg

• Untuk pertama kali selama kehamilan

• Tetapi belum mengalami proteinuria

• disebut hipertensi transient

• TD kembali normal12 minggu postpartum


Etiologi dan Epidemiologi
• Invasi trofoblastik abnormal kedalam vasa uterina.
• Intoleransi imonologi antara maternal dengan jaringan feto-
maternal .
• Mal-adaptasi maternal terhadap perubahan kardio-vaskular atau
inflamasi selama kehamilan.
• Defisiensi bahan makanan tertentu ( nutrisi).
• Pengaruh genetik
Patologi

• PERUBAHAN KARDIOVASKULER
• PERUBAHAN HEMATOLOGIS
• PERUBAHAN ENDOKRIN dan METABOLIK
• GINJAL
• HEPAR
• OTAK
• PERFUSI UTEROPLASENTA
Penyakit vaskuler ibu Gagguan plasentasi Trofoblas berlebihan

Faktor genetik, imunologik atau inflamasi

Penurunan

perfusi uteroplasenta
Zat vasoaktif: prostaglandin, nitrat oksida Zat perusak : sitokin, peroksidase lemak

Aktivasi endotel

Vasospasme Kebocoran kapiler Aktivasi koagulasi

Edema Proteinuria

Hemokonsentrasi
Trombisitopenia

Iskemia Hepar Solusio Oliguria Hipertensi


Penanganan
Dalam kehamilan
• dianjurkan mentaati pemeriksaan antenatal yang teratur dan kalau
perlu dikonsulkan kepada ahli
• dianjurkan cukup istirahat
• jauhi emosi
• jangan bekerja terlalu berat.
• penambahan berat badan yang agresif harus dicegah.
• Dianjurkan diit tinggi protein, rendah lemak dan
rendah garam
 pengawasan terhadap janin harus lebih teliti  monitoring
janin : elektrokardiografi fetal, ukuran bipareital (USG),
penentuan kadar estiol, amnioskopi, Ph darah janin dsb.
 TD ≥ 140/90 mmHg  sering dirawat inapkan 2-3 hari  u/
evaluasi keparahan hipertensi
 hipertensi ringan  rawat jalan
• Terminasi kehamilan baik yang muda maupun yang
sudah cukup bulan harus dipikirkan bila ada tanda-
tanda hipertensi berat ( tensi 200/120 atau
preeklamsi berat).

• bila janin meninggal dirundingkan antar disiplin,


dengan ahli penyakit dalam  ancaman thdp ibu.
Prognosis
• ibu kurang baik  1-2 % ok perdarahan otak, payah jantung dan
uremia
• janin juga kurang baik  20 % ok insufisiensi plasenta, solusio
plasenta.
• Janin tumbuh kurang sempurna : prematuritas dan dismeturitas.
REFERENSI
Corwin,EJ.hipertensi dalam BAB 13;sistem kardiovaskular buku saku patofisiologi,Edisi 3. jakarta:EGC.2009: 484-489

Cunningham,F.Gary,dkk. BAB 24 ; gangguan hipertensi dalam kehamilan.Obstetri Williams,Edisi 21,vol .1.Jakarta;


EGC,2005.hal 624-675

Prawirohardjo,Sarwono.BAB 40 : Hipertensi dalam kehamilan.Muh,Dikman Angsar.Ilmu kebidanan,Edisi 4. jakarta: PT Bina


Pusaka Sarwono Prawirohardjo.Hal : 530-537

Mochtar,rustam. BAB 21 : penyakit kardiovaskuler.sinopsis Obstetri(obstetri fisiologi dan obstetri patologi), Edisi 2,jilid 1.
Jakarta: EGC.1998.Hal : 141 - 143
TERIMA KASIH

S-ar putea să vă placă și